Istilah Kata Refferal pada Bisnis Online

Update 29 Agustus 2015
Istilah Kata 'Refferal' pada Bisnis Online
Istilah Kata 'Refferal' pada Bisnis Online

Pada Bisnis online, kata refferal tidaklah asing di dengar di telinga kita. Namun untuk yang masih pemula terjun pada bisnis online, mungkin itu terdengar asing di telinga mereka.

Sebenarnya kata 'Refferal' itu tidak hanya ada dalam bisnis online saja, tapi bisnis non-online juga ada kata 'Refferal'. Namun kalli ini saya hanya ingin menjelaskan tentang Istilah Kata 'Refferal' pada Bisnis Online.

Definisi Refferal

Refferal bisa di definisikan sebagai program Affliasi. Dan refferal juga identik dengan Downline.

Refferal bisa di bilang sebagai Web replika yang kita miliki, dan rata-rata pada semua situs bisnis online itu menyediakan sistem refferal atau

Mudahnya begini, refferal itu berbentuk alamat url yang kita miliki dengan embel-embel identitas atau username. Contohnya saja http://contoh.com?id=12345 , Dan itu yang berwarna hijau mungkin identitas anda, itu misalnya.

Dan apabila ada seseorang mendaftar lewet link tersebut, Maka tentunya anda akan mendapatkan sebuah hasil juga berupa persenan dari user yang mendaftar lewat link refferal anda.

Apakah semua website menyediakan sistem Refferal ?

Tidak semua website menyediakan sistem refferal. Namun rata-rata website itu menyediakan sistem refferal. Contohnya saja online shop yang menyediakan prodak kecantikan atau toko online sejenisnya.

Kesimpulan

Jadi refferal adalah seseorang anggota dimana dia mendaftar lewat rujukan anda, dan rujukan itu bisa secara lisan maupun tulisan.

Penutup...

Yah, semoga artikel ini bisa membantu, atau menambah wawasan untuk kalian yang masih awam di sunia bisnis online. Jangan pernah menyerah untuk mendapatkan sesuatu yang anda inginkan.

Terima kasih dan selamat beraktivitas kembali.

0 Response to "Istilah Kata Refferal pada Bisnis Online"

Post a Comment

Mohon jangan letakkan link aktif di isi komentar yahh.