Cara Mengaktifkan Deskripsi Halaman di Blogger

Maksudnya apa ini ? Mengaktifkan deskripsi halaman di blogger ? Tenang saja gan, maksudnya mengaktifkan deskripsi halaman yaitu memberikan deskripsi khusus untuk penelusuran halaman kita di search engine.

Ini adalah contoh yang sudah mengaktifkan deskripsi penelusurn di blogger.

Deskripsi penelusuran

Yang paling atas adalah "judul blog" dan yang warnanya kuning adalah deskripsinya. Kenapa harus warna kuning ? Karena adminya suka warna kuning.

Setelah agan sudah tahu fungsi dari sebuat deskripsi halaman, atau lebih tepatnya adalah Tag Meta. Mari langsung saja kita mengaktifkannya.

Cara Mengaktifkan Deskripsi Halaman di Blogger

Pertama masuk ke dashboard > Setelan > Preferensi Penelusuran. Ketika halaman sudah di muat, agan fokus pada menu Tag Meta, dan klik aktifkan, kemudian isi deskripsi blog agan. Yang nantinya deskripsi tersebut akan muncul di halaman penelusuran. Setelah itu jangan lupa klik Simpan.

deskripsi penelusuran

Sekarang deskripsi sudah di aktifkan, dan ketika agan akan membuat entri baru atau menulsikan postingan, maka pada sidebar kiri ada kotak untuk mengisi deskripsi tentang konten yang akan di posting agan.


entri baru

Terus apa perlu kita isi pada kotak "Deskripsi penelusuran" ? Tidak di isi juga tidak apa apa, itu cuma untuk menambah kualitas SEO di postingan agan. Yah kalau sudah di aktifkan ya harus di pakai, ngapain di aktifkn alau tidak di pakai.

Okehlah, itulah sedikit pejeleasan dan cara mengaktifkan deskripsi halaman penelusuran. Kalau admin salah nulis atau salah dama pengertian, maafin admin yah, kan admin juga manusia biasa, :).

Terima kasih, salam Blogger.

0 Response to "Cara Mengaktifkan Deskripsi Halaman di Blogger"

Post a Comment

Mohon jangan letakkan link aktif di isi komentar yahh.